Seorang pengkhotbah kadang dituntut untuk menjawab isu-isu tertentu dalam kehidupan jemaat atau masalah-masalah yang sedang trend. Berkhotbah tentang topik-topik tertentu adalah sebuah tantangan tersendiri, khususnya bagi para pengkhotbah yang biasa berkhotbah dengan membahas teks tertentu. Bagaimana berkhotbah topikal, tetapi tetap biblikal?
Ikutilah SAAT Online Course:
"Tips Menyusun Khotbah Ekspositori Topikal"
Kamis, 10 September 2020
Pk. 10.00-11.30 WIB
Pembicara: Pdt. Benny Solihin, Th.M.,D.Min.
Daftarkan diri Anda di:
bit.ly/saat-preaching-6
Info: 0896-5705-5999 (Linda Veronica)
Jika Bpk./Ibu/Sdr./i ingin mendukung pelayanan STT SAAT dapat diberikan melalui:
BCA 385-5594000
an. SAAT
Terimakasih
Upcoming Event
-
Sekolah Injil Liburan (SIL)
Sekolah Injil Liburan (SIL) Liburan pandemi ga ada acara? Anak-anak bosan di rumah? Nantikan bulan J... -
SARASEHAN Menelusuri Jejak PanggilanNya
MENELUSURI JALAN PANGGILAN-NYA"Kaki yang Kuat" (Hab.3:19) Tuhan memanggil pekerja-Nya dengan kekhusu... -
Live QnA Magister Teologi 2021
Sekolah Tinggi Teologi SAAT menawarkan program Magister Teologi (M.Th.) dengan model O&O, khusus di... -
Magister Teologi Live "QnA"
Sekolah Tinggi Teologi SAAT menawarkan program Magister Teologi (M.Th.) dengan model O&O khusus di m... -
Magister Teologi Biblika-Penerjemahan Alkitab
PENGENALAN PROGRAM STUDI PENERJEMAHAN ALKITABPengenalan Program Studi STT SAAT 2021 yang baru dan un...